Harga dan Spesifikasi Honda CRF 250 2016

 Honda CRF250R - Salah satu varian motorrcross Honda yang banyak dicari penggila Olahraga extreme adalah Honda CR. Motorcross yang memiliki tenaga yang hampir bisa dikatakan sempurna di kelasnya ini yang menjadi salah satu alasan motor ini banyak peminatnya. Tak sampai disitu saja, Honda CRF 250 pun kini memiliki perubahan yang signifikan pada bagian berat motornya atau rangka utama yang dapat membuat motor ini lebih gesit dan lincah di segala treck berat sekalipun.

 Rangka Honda CRF 250R ini memiliki rangka depan atau pada bagian kemudinya dibuat lebih rendah dari Honda Tipe CR sebelumnya untuk mengurangi tekanan Gravitasi sehingga motor lebih seimbang. Untuk mesin Honda CRF250R sudah menggunakan teknologi PGM-FI dan masih menggunakan mesin 4 langkah dengan kapasitas 249cc4 klep dan berpendingin air. Untuk meningkatkan kompresi,motor ini menggunakan Piston dan silinder head dengan desain baru sehingga kompresi meningkat menjadi 13.5:1 dari versi sebelumnya yaitu 13.2:1.

Harga dan Spesifikasi Honda CRF 20 2016


 Untuk bagian kaki kaki mulai dari sokbreker, Motor ini menggunakan sokbreker depan unik yang berjenis 'air fluida' . Yang membuatnya unik adalah fungsi dari kedua sok tersebut yang bermekanisme masing masing. Pada fork kirinya berfungsi sebagai kompresi, sedangkan yang kanan berfungsi sebagai peredam. Sehingga motor ini memang sangat cocok untuk offroa di medan yang extreme. Tidak sampai disitu, motorcross tangguh ini juga dilengkapi dengan peragkat pengereman yang handal dengan diameter cakram 260mm. Selain ringan motor ini juga memiliki knalpot yang terlihat sangat simple dengan fungsi untuk menghasilkan Power di rpm menengah hingga tinggi.

Dan berikut daftar harga Honda CRF terbaru.

Honda CRF 250R : Rp. 49.000.000
Honda CRF 450R : Rp. 50.000.000
Honda CRF 125F Ban kecil : Rp. 27.000.000
Honda CRF 125F Ban besar : Rp. 30.900.000
Honda CRF 250L : Rp. 59.000.000
Honda CRF Anak anak : Rp. 3.000.000

 Dengan banyak Varian motor sport produk honda seperti Motorcross, Honda CBR, New Honda MegaPro FI, Honda Verza 150 dan lainnya lagi. Anda tidak perlu binggung memilihnya semua tergantung selera anda dan Honda pasti memberikan yang terbaik untuk anda.

Harga dan Spesifikasi Honda CRF 250 2016 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown